Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pada menit ke-71, Ariel Borysiuk mencetak gol melalui tembakan dari jarak dekat.
Gryf Slupsk merspons gol tersebut dan berhasil mencetak gol ke gawang Lechia. Adalah Fabian Slowinski yang mencetak gol dari jarak 16 meter.
Pemain pengganti Jan Kopania, melengkapi kemenangan Lechia menjadi 4-1 di masa injury time pada menit ke-90.
Tambahan 3 poin membuat Lechia Gdansk II kini menempati peringkat 5 klasemen sementara IV Liga dengan 32 poin.
Sementara, Gryf Slupsk masih di puncak klasemen dengan poin 40.
Lechia II wygrywa 4:1 z Gryfem Słupsk! Bramki:
Mateusz Żukowski
Ariel Borysiuk
Jan KopaniaRelacja u nas na stroniehttps://t.co/U0ru7b8uZr pic.twitter.com/4s5nT8dzTp
— Lechia Gdańsk SA (@LechiaGdanskSA) 17 November 2018
Bagi Egy Maulana Vikri, ini menjadi assist ke-8 dan 9 pemain kelahiran Sumatra Utara sejak membela Lechia.
Dilansir BolaSport.com dari Lechia.net, sejauh ini Egy mengoleksi 8 gol dan 9 assist untuk Lechia Gdansk II.
(Baca Juga: Alasan Witan Sulaeman Tak Berangkat ke Eropa meski Sudah Mendapat Tawaran)