Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Perseru Serui Vs Persib Bandung: Siapakah yang Lebih Cocok Gantikan Supardi?

By Ramaditya Domas Hariputro - Jumat, 28 Juli 2017 | 15:52 WIB
Skuat Persib Bandung bersiap untuk memulai laga kontra Bhayangkara FC pada pekan kesembilan Liga 1 musim 2017 di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Jawa Barat, Minggu (4/6/2017). (FERNANDO RANDY/BOLA/JUARA.NET)

Soal tekel sukses, Jajang Sukmara menorehkan 100 persen. Disusul selanjutnya oleh Henhen 68 persen dan Wildansyah 45 persen.

Akurasi umpan silang Wildansyah mencatat hasil terbanyak dengan 100 persen, disusul Henhen dengan 10 persen, dan Jajang 0 persen.

Untuk assist, dari ketiga pemain tersebut, hanya Wildansyah yang mencatatkan satu assist.

Lantas siapakah yang akan bermain menggantikan posisi Supardi?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P