Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persiba Balikpapan dan Persegres Degradasi, 4 Pemain Lokal Ini Tak Layak Bermain di Liga 2

By Ramaditya Domas Hariputro - Senin, 30 Oktober 2017 | 22:23 WIB
Bali United saat menjamu Persiba Balikpapan di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar. (LIGA INDONESIA)


Aksi kiper Persegres Gresik United, Satria Tama, saat tampil melawan Madura United dalam laga pekan ke-26 Liga 1 di Stadion Tri Dharma Gresik, Jawa Timur, Selasa (26/09/2017) malam.(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Kiper 20 tahun ini merupakan pilar Timnas U-22 Indonesia. Meskipun jarang diturunkan bersama Persegres, performanya mampu mengundang pandangan klub lain.

2. Arsyad Yusgiantoro (Persegres)


Selebrasi Arsyad Yusgiantoro setelah menceploskan bola ke Gawang Bali United di Stadion Surajaya, Lamongan, Senin (31/7/17).(Twitter)

Striker muda 21 tahun ini juga sempat membela Timnas U-22. Namun, Arsyad harus tersingkir lantaran dinilai belum sesuai yang diharapkan. Kini ia menjadi tumpuan Persegres.

3. Kurniawan Kartika Ajie (Persiba)


Kiper Persiba Balikpapan, Kurniawan Kartika Ajie merupakan salah satu pilar timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2017.(SUCI RAHAYU/JUARA.NET)

Kiper asli Balikpapan ini juga seperjuangan dengan Satria Tama. Ia merupakan pilar Timnas U-22 di SEA Games. Kini Kartika menjadi pilar Persiba meski kerap dililit cedera.

4. Bijahil Chalwa (Persiba)


Pemain Persiba Balikpapan, Bijahil Chalwa saat merayakan golnya ke gawang Bali United dengan sujud syukur di jersey Choirul Huda(www.instagram.com/persibafc_media)

Striker asli Bojonegoro ini merupakan pemain berpengalaman. Kendati jarang diturunkan, namun ia kerap menjadi penyelamat Persiba. Sejauh ini ia sudah membuat empat gol.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P