Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Madura United Berguru ke Arema FC, Apa yang Mereka Lakukan?

By Ovan Setiawan - Kamis, 2 November 2017 | 10:00 WIB
Pendukung Madura United memadati Stadion Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jawa Timur, Jumat (13/10/2017) malam, untuk memberi dukungan kepada klub tuan rumah saat melawan Pusamania Borneo FC dalam laga pekan ke-29 Liga 1. (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Karena, ada beberapa poin yang belum bisa terpenuhi klub asal Pulau Garam itu.

(Baca juga: Dari Fans Persebaya Surabaya, Kini Abdul Qodir Jaelani Pindah Haluan Jadi Suporter PSM Makassar?)

Mereka diharapkan bisa menyelesaikan masalah lisensi sebelum deadline pada 28 Januari 2018.

“Dengan mengantongi lisensi klub profesional, tentu ini akan menambah nilai tawar bagi klub itu," katanya.

"Jadi, ini bukan semata-mata memenuhi persyaratan sebagai klub profesional, tetapi juga mendapatkan nilai lebih, salah satunya dari calon sponsor,” ucap Sudarmaji.

(Baca juga: Kejutan! Evan Dimas Dikabarkan Jadi Incaran Klub Malaysia dan Thailand)

Mendapatkan lisensi bukan perkara mudah, klub dituntut harus memenuhi lima aspek.

Lima aspek tersebut adalah legalitas, finansial, insfrastruktur, sumber daya manusia, dan sporting (pembinaan usia dini).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P