Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Setelah Rekrut Top Scorer Liga 2, Arema FC Buru Bek Lokal

By Ovan Setiawan - Senin, 27 November 2017 | 16:47 WIB
Bek Arema FC, Bagas Adi Nugroho, menghalau bola dari depan gawang saat melawan Madura United dalam laga lanjutan Liga 1 di Stadion Kanjuruhan, Malang, (14/5/2017). (SUCI RAHAYU/JUARA.NET)

Bahkan perjalanan Arema FC di kompetisi Liga 1 diwarnai oleh dua kekalahan besar. Yakni saat kalah 0-4 dari Persela Lamongan dan kalah atas Bali United dengan skor telak 1-6.

(Baca Juga: Kode Raheem Sterling untuk David Silva dan Kevin De Bruyne di Lapangan)

General manager Arema FC, Ruddy Widodo menegaskan bahwa untuk musim depan Arema FC memang tidak akan melakukan banyak modifikasi posisi pemain.

“Kita prioritaskan pemain di posisi aslinya,” ujar pria berkacamata tersebut.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P