Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ikuti Turnamen Piala Presiden 2018, Sriwijaya FC Masuk Grup Neraka

By Akhir Mala - Selasa, 9 Januari 2018 | 20:30 WIB
Logo Piala Presiden 2018. (DOK LIGA-INDONESIA.ID)

Grup A: Pertandingan akan dilaksanakan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung.

Grup ini akan diisi oleh Persib Bandung, Sriwijaya FC, PSM Makassar, dan PSMS Medan.

Grup B: Pertandingan akan dilaksanakan di Stadion Batakan, Balikpapan.

Grup ini diisi oleh Mitra Kukar, Barito Putera, Persipura Jayapura, Martapura FC.

Grup C: Pertandingan dilaksanakan di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.

Grup ini diisi oleh Persebaya Surabaya, PS TNI, Madura United, dan Perseru Serui.

Grup D: Pertandingan dilaksanakan di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar.

Grup ini diisi oleh Bali United, Borneo FC, Persija Jakarta, dan PSPS Riau.

Grup E: Pertandingan dilaksanakan di Stadion Kajuruhan, Malang.

Grup ini diisi oleh Bhayangkara FC, PSIS Semarang, Arema FC, dan Persela Lamongan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P