Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tiga Playmaker Impor yang Santer Menggantikan Pos Rodrigo Ost di Arema FC

By Ramaditya Domas Hariputro - Jumat, 16 Februari 2018 | 18:09 WIB
Gustavo Lopez mantan pemain Arema yang saat ini sedang dibidik Madura United. (SUCI RAHAYU/JUARA.NET)

”Kami akan menjadikan Piala Gubernur Kaltim sebagai ajang seleksi pemain ini," tutur pria asal Banyuwangi tersebut menambahkan.

(Baca Juga: Klub Liga 2 Ini Resmi Datangkan Bek Asuhan Indra Sjafri di Timnas U-19 Indonesia)

Menurut kabar yang mengemuka, ada tiga pemain asing yang kabarnya akan dipanggil Arema FC untuk waktu dekat.

Ketiga nama tersebut merupakan sosok pemain tengah yang juga sempat memperkuat Arema FC beberapa waku lalu.

Berikut nama-namanya:

1. Gustavo Lopez


Duo pemain Arema FC pada musim 2014, kiper Made Wardana dan gelandang Gustavo Lopes (kanan). (Surya Malang)

2. Felipe Bertoldo


Felipe Bertoldo saat menjalani sesi latihan bersama Arema FC(OVAN SETIAWAN/JUARA.NET)

3. Marcio Teruel


Marcio Teruel melepaskan tembakan dalam sesi latihan di Stadion Gajayana pada 27 September 2016 sebagai persiapan melawan Mitra Kukar(OVAN SETIAWAN/JUARA.NET)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P