Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tim Liga 2 Ini Sukses Sulut Kekecewaan Djanur kepada Pemain PSMS

By Ramaditya Domas Hariputro - Rabu, 28 Februari 2018 | 14:16 WIB
Pelatih PSMS Medan, Djadjang Nurdjaman, memberikan instruksi di sisi lapangan pada laga perebutan peringkat ketiga Piala Presiden 2018 antara PSMS Medan dan Sriwijaya FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Sabtu (17/2/2018). (HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM)

Di sana, nantinya Djanur akan memaksimalkan kelemahan dan kekuranagn PSMS Medan sebelum terjun di Liga 1.

"Evaluasi banyak sekali. Bola-bola set piece juga tidak bisa dimanfaatkan dengan baik. Ini akan kami evaluasi ke depannya,” ucap Djanur. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P