Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Eks Asisten Pelatih Timnas Polandia: Egy Maulana Vikri Menyakiti Hati Anak Polandia https://t.co/Uw13IDIWPy
— BolaSport.com (@BolaSportcom) March 16, 2018
Bermain di Persija juga sekaligus untuk menambah ilmu bagi pesepakbola berusia 18 tahun tersebut.
Sebab, ia menyadari bahwa Persija memiliki kiper-kiper berkualitas, salah satunya Andritany Ardhiyasa.
"Persija merupakan tim yang memiliki nama besar dan juga profesional. Semoga saya bisa menambah pengalaman jika masuk ke tim ini," ucap Rossi.
Selain mencari penjaga gawang berusia U-23, Persija juga membidik pemain di posisi belakang dan penyerang.
Untuk pemain belakang, Persija membidik pilar U-23, sedangkan di posisi penyerang, Macan Kemayoran berusaha mendatangkan nama senior sebelum akhir Maret 2018.