Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sedih, Inilah 4 Jasa Michael Essien sebelum Didepak Persib Bandung

By Nina Andrianti Loasana - Senin, 19 Maret 2018 | 11:04 WIB
Duo pilar Persib, Michael Essien dan Atep memberikan jersey timnya untuk putra almarhum Choirul Huda ( instagram.com )

4. Jadi Marquee Player paling Berpengaruh di Indonesia


Gelandang Persib, Michael Essien (tengah) terjatuh saat melindungi bola dari penyerang Bhayangkara FC, Ilham Udin Armayn (kanan) pada laga Liga 1 musim 2017 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, 24 September 2017. ( Liga-Indonesia.id )

Striker baru Persib Jonathan Bauman mengungkapkan bahwa Essien merupakan pemain asing paling berpengaruh di Indonesia.

"Kamu harus tahu, tidak ada pemain asing yang membawa perubahan begitu banyak di Indonesia sejak datangnya Michael Essien," kata Jonathan Bauman, sebagaimana dilansir SuperBall.id dan BolaSport.com dari Tribun Jabar.

(Baca Juga: 5 Pemain Hebat Ini akan Mengungkap Siapa yang Lebih Baik antara Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi)

Michael Essien telah membuat seluruh penjuru dunia membaca dan menyaksikan Persib Bandung.

"Semua orang dari seluruh penjuru dunia bisa membaca dan menyaksikan Persib karena Essien," tutur Jonathan Bauman.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P