Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Hanya Persib Bandung, Nama Bobotoh Bisa Saja Tercoreng karena Ulah Oknum Ini

By Akhir Mala - Selasa, 27 Maret 2018 | 16:09 WIB
Pendukung Persib Bandung yang biasa disebut Bobotoh memberikan dukungannya kepada tim kesayangannya dengan membentangkan syal saat Persib Bandung melawan Sriwijaya FC pada partai pembuka Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kab. Bandung, Selasa (16/1/2018). (HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/BOLASPORT.COM)

Berdasarkan peraturan, denda terendah untuk penyalaan flare dan bom asap sebesar 10 juta rupiah.

Selain itu, ulah oknum suporter tersebut juga bisa mencoreng nama bobotoh.

Pasalnya, bobotoh sendiri sudah sukses mempertunjukan koreografi 3D yang tidak seperti biasanya.

Bobotoh juga rela merogoh kocek hingga mencapai 22-25 juta rupiah.

Berikut perjuangan bobotoh saat mempertunjukan koreografi 3D di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA).

 

A post shared by ∆NDRI (@andrifotograph) on

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P