Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
CEO Persela, Yuhronur Efendi, merespons positif acara ini. Dirinya sangat mengapresiasi ide-ide segar dan kreatif dari manajemen klub Persela yang sekarang.
“Persela memang klub sepak bola, tapi meski begitu tidak boleh lepas dari unsur-unsur religius yang menjadi pondasi penting dalam kehidupan,” ucap Yuhronur kepada BolaSport.com.
"Karena itu saya sangat bangga dengan apa yang telah dilakukan oleh manajemen untuk mengembangkan Persela dalam segala bidang," katanya.
Tahu apa soal Jam Terbang Garuda? #BacaBOLA
Sebuah kiriman dibagikan oleh TABLOID BOLA (@tabloid_bola) pada