Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tiga Tim Promosi Tumbang dalam Partai Tandang pada Pekan Keenam Liga 1

By Nungki Nugroho - Selasa, 1 Mei 2018 | 05:54 WIB
Skuat PSMS Medan berpose menjelang dimulainya laga uji coba melawan PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Minggu (4/3/2018) sore. (ABDI PANJAITAN/BOLASPORT.COM)

Anak asuh Vincenzo Alberto Annese harus mengakui keunggulan tipis 0-1 Perserui Serui di Stadion Marora, Serui, Minggu (29/4/2018).

Akibat hasil ini, PSMS dan PSIS harus kembali berada di zona degradasi masing-masing peringkat ke-16 dan ke-18.

(Baca Juga : Lagi, Tabung Oksigen Harus Dibawa ke Tengah Lapangan Saat Laga Berlangsung)

Sedangkan Persebaya harus turun tiga tingkat dari peringkat ke-6 ke peringkat ke-9 dengan delapan poin.


Skuat Persebaya Surabaya saat menghadapi Sarawak FA, Minggu (18/3/2018) ( SURYA.CO.ID )

Selanjutnya, pada pekan ketujuh, ketiga tim ini akan menjalani partai kandang di rumah masing-masing.

PSMS akan menjamu Barito Putera, Persebaya menjamu Arema, dan PSIS melawan Persela.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P