Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andritany Mulai Latihan bersama Persija

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 22 Mei 2018 | 21:27 WIB
Eskpresi kiper Persija Jakarta, Andritany Ardhiyasa, dalam laga Liga 1 melawan Borneo FC pada laga pekan keempat Liga 1 2018 di SUGBK, Sabtu (14/4/2018). ( GARRY ANDREW LOTULUNG/KOMPAS.COM )

"Dokter tim sudah memberikan program latihan agar Andritany cepat pulih," kata pelatih yang akrab disapa Teco tersebut.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P