Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rendah Hati, Sosok Michael Essien Layak Menjadi Panutan

By Ramaditya Domas Hariputro - Sabtu, 9 Juni 2018 | 12:46 WIB
Suka cita Michael Essien (tengah) dengan anak buahnya seusai laga futsal persahabatan antar driver Go-Jek di lapangan futsal Denpasar, Minggu (28/5/2017). ( YAN DAULAKA/JUARA.NET )

Sikap rendah hati Essien pun diakui oleh salah satu elemen tim Maung Bandung, Benidektus Adi Prianto, sang fisioterapis.

Benidektus melalui akun Instgram pribadinya mengatakan bahwa sosok Essien layak menjadi panutan.

"Pemain besar dengan kerendahan hati yang harus dicontoh oleh semua,” tulis Beni melalui akun Instagram miliknya.

(Baca Juga: Prahara dalam Rumah Tangga Arema FC, Dua Juru Taktik Bersengketa!)

Kini Michael Essien tak lagi berseragam Persib Bandung.

Kabarnya, ia tengah diminati beberapa tim luar negeri.

Namun hingga saat ini belum ada kabar tersiar mengenai destinasi anyarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P