Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
(Baca Juga: Dua Pemain Identik dengan Persib Bandung Jadi yang Teratas di Liga 1)
Baik Persib maupun Persija mampu unggul dengan selisih dua gol saat menghadapi Persipura dan Borneo FC.
(Baca Juga: Persiapan ke Asian Games 2018 per Juli, Timnas asal Negara ASEAN Ini Diuji Barcelona B pada Awal Agustus)
Kini, Persib dan Persija hanya terpaut dua poin di papan klasemen sementara Liga 1 2018.
Hanya saja, Persija masih menyimpan tiga pertandingan tertunda sementara Persib menyimpan dua pertandingan.
Rencananya, kedua tim untuk kali pertama akan berhadapan di Liga 1 2018 pada 30 Juni 2018.
(Baca Juga: Ternyata Terselip Kabar Tak Enak dari Deretan Laga pada Bulan Ramadan, Laga Persib Paling Dominan)