Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Menurut pelatih asal Brasil, itu dilakukan agar terjadi keseimbangan antara bermain menyerang dan bertahan.
"Kemudian Novri dipindahkan ke kanan, jadi kami bisa mennyerang dan bertahan sama baiknya," tuturnya.
Laga ini berakhir dengan skor imbang 1-1 melalui gol-gol yang dicetak oleh Rishadi Fauzi dari Persebaya dan Novri Setiawan dari kubu Persija.
Editor | : | Ferril Dennys Sitorus |
Sumber | : | BolaSport.com |
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2024