Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Alasan PSM Tak Merasa Diuntungkan dengan Jadwal Padat Persija

By Nungki Nugroho - Rabu, 27 Juni 2018 | 07:46 WIB
Skuat PSM Makassar pada laga melawan Borneo FC di Stadion Andi Matalatta, Sabtu (19/5/2018). ( TRIBUN TIMUR )

(Baca juga: Tujuh Hari TC, Dua Pemain Timnas U-16 Dipulangkan, Salah Satunya dari Akademi Chelsea)

Menurut Robert, Persija bukan hanya tentang Marko Simic. Mereka tanpa Simic tetap saja tim yang kuat.

"Pemain lainnya juga punya kemampuan merepotkan kami, mereka tanpa Simic, kami juga tanpa Wiljan Pluim," tutur Robert.

Ini akan menjadi laga penting bagi skuat Juku Eja untuk mempertahankan posisi mereka di puncak klasemen sementara Liga 1 2018.

Apalagi setelah menghadapi Persija, Ferdinand Sinaga dkk masih ditunggu tim kuat Liga 1 lainnya, yakni Bali United.

(Baca juga: Tradisi Tercela Suporter Rugikan Sriwijaya FC Hingga 400 Juta)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P