Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dilshod Sharofetdinov Absen Bela PSMS dalam 4-5 Laga Akibat Sanksi Komdis PSSI

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Sabtu, 21 Juli 2018 | 19:45 WIB
Gelandang PSMS Medan asal Uzbekistan, Dilshod Sharofetdinov, saat mengikuti sesi latihan. (ABDI PANJAITAN/BOLASPORT.COM)

Dalam sepanjang gelaran Liga 1 2018 sampai pekan ke-16, Dilshod baru tercatat mencetak satu gol saja untuk PSMS Medan.

Akibat hukuman tersebut, pada pekan ke-17 PSMS Medan hanya bisa memainkan dua pemain asing lainnya, yakni Reinaldo Lobo dan Yessoh.

(Baca Juga: Peter Butler Belum Pastikan Status 3 Pemain Asing Seleksi PSMS Medan)

Padahal, sejatinya tenaga Dilshod sangat dibutuhkan mengingat PSMS Medan saat ini menjadi juru kunci klasemen sementara Liga 1 2018. 

Di sisi lain, sanksi cukup panjang ini bisa menjadi pertimbangan bagi Butler, yang saat ini dikabarkan tengah menyeleksi pemain asing untuk memperkuat PSMS di putaran kedua kompetisi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P