Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Igbonefo pun mengantarkan Persib menjadi juara paruh musim Liga 1 2018.
Di liga Indonesia, Victor telah merasakan gelar juara bersama Persipura musim 2008/2009 dan 2010/2011.
2. Zah Rahan Krangar
Pemain berposisi sebagai gelandang itu pernah merasakan gelar juara Indonesia Super League (ISL) bersama Persipura Jayapura pada musim 2010/2011 dan 2012/2013.
Zah Rahan selalu menjadi starter Madura United di putaran pertama, total ia telah bermain 17 kali.
Pemain asal Liberia itu telah menumbang tiga gol untuk Madura United.
(Baca Juga: Malam Ini, Persib Bisa Jadi Pemuncak Klasemen Selama 5 Hari)
Madura United saat ini berada di peringkat kelima klasemen sementara dengan 27 poin.
3. Makan Konate
Nasib yang tidak beruntung dimiliki oleh pemain yang pernah juara ISL musim 2014 bersama Persib itu.