Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pelatih berusia 61 tahun ini menilai PS Tira adalah tim yang bagus, terbukti mereka bisa meraih poin di Bandung.
Menurut Gomez, tim yang kini ditangani Nil Maizar ini memiliki pemain yang berkualitas pada setiap lini.
(Baca Juga: Hasil Suzuka 8 Hours - Pebalap Keturunan Indonesia Juara, Pebalap Asli Indonesia Finis ke-7)
"Apalagi kini, kami akan menghadapi mereka di kandangnya. Kami juga tahu mereka sangat kuat di kandang," tuturnya.
Meski begitu, Mario Gomez tak gentar dengan catatan bagus tuan rumah.
Berbekal catatan positif tim asuhannya dalam dua laga tandang terbaru, ia bertekad membawa Persib merebut poin penuh.
(Baca Juga: Juarai Russian Open 2018, Pemain Ini Diingatkan untuk Konsisten oleh Pelatih)
Raihan tiga poin sangat penting buat tim kebanggaan bobotoh sebagai pengganti poin yang hilang saat duel kedua tim pada putaran pertama.
"Kami akan lakukan yang terbaik saat lawan PS Tira. Kami tahu harus bekerja keras untuk wujudkan target menang," ucap Gomez.
(Baca juga: Eks Penyerang Inter Milan Jalani Debut di Liga Super China dan Langsung Jadi Pahlawan Klubnya)