Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Perlahan Sembuh dari Cedera, Mario Gomez Puas dengan Perkembangan Kim Kurniawan

By Adif Setiyoko - Kamis, 30 Agustus 2018 | 16:29 WIB
Gelandang Persib Bandung, Hariono (kiri) dan Kim Kurniawan, dipastikan absen saat Persib melakoni laga tandang melawan Pusamania Borneo FC di Stadion Mulawarman, Bontang, Rabu (8/11/2017). ( @KIMKURNIAWAN/TWITTER )

"Dari situ, kami baru bisa mengambil keputusan," ujar Gomez.

Pada laga selanjutnya, Maung Bandung akan menjamu Arema FC di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Kamis (13/9/2018).

Sampai pekan ke-20 kompetisi Liga 1 musim 2018, Persib Bandung masih kokoh di puncak klasemen sementara.

(Baca Juga: Kelemahan Timnas U-19 Indonesia Akhirnya Ditemukan Usai Gelar Laga Uji Coba Kontra Semen Padang)

Mereka mendulang 35 poin hasil dari sepuluh menang, lima seri dan lima kalah dalam 20 laga yang telah dilakoni.

Sementara Arema FC masih tertahan di peringkat 14 klasemen sementara. Singo Edan mengemas 25 poin hasil dari enam menang, tujuh imbang dan tujuh kalah.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P