Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berita Persib, Transfer Pemain Liga Belanda hingga Menang atas Arema

By Kautsar Restu Yuda - Jumat, 14 September 2018 | 06:04 WIB
Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, didampingi Atep memberikan keterangan kepada media seusai laga Liga 1 melawan Arema FC, Kamis (13/9/2018). ( ALVINO HANAFI/TABLOID BOLA )

Pertandingan yang sangat menentukan titik balik Persib Bandung ke puncak klasemen Liga 1 2018 tampak ramai dukungan suporter.

Tak heran jika tim Maung Bandung langsung tampil menekan sejak awal laga.

Baca Selengkapnya di Sini

3. Dikalahkan Mantan Tim, Statistik Makan Konate Sama Sekali Tak Optimal


Gelandang anyar Arema FC, Makan Konate, diperkenalkan ke publik saat jeda pertandingan antara Arema FC kontra PS Tira di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Minggu (15/7/2018). ( SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM )

Gelandang Arema FC, Makan Konate menunjukkan statistik permainan yang tak optimal pada laga melawan Persib Bandung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) pada Kamis (13/9/2018).

Penampilan eks pemain PersibMakan Konate patut menjadi sorotan.

Konate yang kini berseragam Arema harus menelan pil pahit dikalahkan oleh mantan timnya tersebut.

Baca Selengkapnya di Sini

2. Kalahkan Arema FC, Permainan Persib Bandung di Luar Ekspektasi Mario Gomez