Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
(Baca Juga: Liverpool Vs PSG, Kelemahan Neymar Dieksploitasi Juergen Klopp)
Sementara itu, Rendika Rama sendiri mengaku enggan jika ditunjuk oleh manajemen klub menjadi kapten tim.
Meskipun, seusai pertandingan melawan Mitra Kukar minggu lalu dia sempat iseng berfoto dengan memakai ban kapten.
“Itu hanya iseng-iseng saja pakai ban kapten. Selama terjun di sepak bola saya tidak pernah jadi kapten. Semisal saja disuruh, saya juga tidak akan mau."
"Semua pemain bisa jadi kapten, asalkan bukan saya saja,” papar Rendika Rama.