Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Media Inggris Soroti Pembekuan Liga 1 dan Tewasnya Haringga Sirla https://t.co/ZUPyaig9U0
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 26 September 2018
Kompetisi diliburkan tidak menjadikan Gomez untuk meliburkan para pemain.
Pelatih asal Argentina itu akan terus menjamin para pemain dapat tetap daalam kondisi prima.
(Baca juga: Arema FC Vs Persebaya - Panpel Kerja Keras Demi Wujudkan Kondusivitas)
"Semua pemain harus tetap dalam kondisi yang bugar sampai kita mendapatkan kepastian kapan liga akan dimulai," tuturnya.
"Mungkin ada beberapa program untuk meningkatkan stamina dan fisik pemain nanti," ucap Gomez lagi.
Peluang Timnas U-16 Indonesia untuk Lolos ke Perempat Final Membesar meski Baru Babak I https://t.co/Lj4t6XkcLA
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 27 September 2018