Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sementara itu, Legimin Raharjo kembali dipercaya dan ditampilkan sebagai jangkar di lini tengah PSMS.
(Baca Juga: Jelang Persebaya Vs Persija - Teco Berharap Bisa Pulang dengan Selamat)
Dari kubu tim tamu, Matias Conti kembali dipasangkan dengan Lerby Eliandy untuk membobol lini pertahanan PSMS.
Titus Bonai dipasang agak ke belakang untuk menyokong pergerakan dua bomber tersebut.
Mahardirga Lasut dan Achmad Hisyam Tolle menjadi benteng pertama bagi pertahanan Pesut Etam sebelum masuk lebih dalam ke pos yang dijaga Leonard Tupamahu dan Wildansyah.
(Baca Juga: Jelang Persebaya Vs Persija - Djadjang Nurdjaman Terus Pantau Kesiapan Anak dari Asitennya)
Susunan pemain:
PSMS Medan: Abdul Rohim; Fredyan Wahyu, Danie Pratama, Roni Fatahilah, Gusti Sandria; Legimin Raharjo, Alexandros Tanidis, Abdul Aziz; Shohei Matsunaga, Felipe Martins, Frets Butuan
Pelatih: Peter Butler
Borneo FC: Nadeo Argawinata; Leonard Tupamahu, Wildansyah, Renan da Silva, Abdul Rahman; Ambrizal Umanailo, Achmad Hisyam Tolle, Mahardirga Lasut, Titus Bonai; Matias Conti, Lerby Eliandry
Pelatih: Dejan Antonic