Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Lihat nanti saja (kalau) ada kesempatan," kata Dejan Antonic.
"Sabar teman, kita lihat nanti bagaimana kabar kelanjutannya," ucap pelatih berusia 49 tahun tersebut.
(Baca Juga: 3 Pemain Asing Jebolan Klub Besar Eropa Bisa Jadi Bidikan Tim-tim Liga 1 2019)
Dejan Antonic saat ini sedang berada di luar Indonesia untuk mengurusi kegiatan UEFA.
Pelatih asal Serbia itu mendapatkan penghargaan besar dari UEFA.
"Saya akan ke Nion Head Court karena ada undangan dari UEFA untuk UEFA Pro Lisensi. Saya ada seperti perkuliahan untuk pelatih muda dari Spanyol, Portugal, Latvia, dan Belarusia," kata Dejan Antonic.
Manajemen Persija Jakarta juga sudah memastikan bahwa siapa pemain dan pelatih yang dipertahankan akan diumumkan pada 10 Januari 2019.
Pasukan Ibukota itu harus bersiap lebih awal karena pada 5 Februari 2019 akan berhadapan dengan Home United dalam babak play off Liga Champions Asia 2019.