Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bursa Transfer Liga 1 - Persebaya Resmi Pertahankan 3 Pemain Asli Kota Pahlawan

By Irfa Ulwan - Sabtu, 29 Desember 2018 | 15:50 WIB
Penyerang Persebaya, Fandi Eko Utomo, beraksi kontra Persija pada laga Liga 1 2018 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu (4/11/2018). ( HABIBUR ROHMAN/SURYA )

Paling kentara adalah Fandi yang di putaran pertama lebih banyak mengisi bangku cadangan dengan 403 menit bermain, pada putaran kedua memiliki menit bermain sampai 965.

Berkat peran ketiganya, Bajul Ijo berhasil lolos dari zona degradasi dan mengakhir kompetisi di posisi kelima.

(Baca Juga: Bursa Transfer Liga 1 - Bali United Berpotensi Kehilangan Kiper Andalannya)


Ekspresi Misbakus Solikin (Persebaya) di partai Liga 2 antara Madiun Putra melawan Persebaya di Stadion Wilis Madiun, Jawa Timur (20/07/2017).(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.com)

“Saya sudah bertemu manajemen dan membicarakan banyak hal. Sudah ada kesepakatan. Senang sudah selesai, bisa fokus menatap musim depan,” kata Fandi.

Khusus untuk Misbakus Solikin, kontrak awal bersama Persebaya Surabaya memang baru akan berakhir di Desember 2019.

(Baca juga: Boxing Day Liga Australia, Eks Bek Liverpool Gagal Rasakan Kemenangan setelah Sempat Unggul)

Namun, karena ada pembahasan hal-hal baru yang saat ini sudah selesai.

“Memang saya dikontrak dua tahun sampai Desember 2019. Alhamdulillah sudah ada kesepakatan dengan manajemen,” tutur Misbakus.

(Baca Juga: Klarifikasi Pihak Bali United Terkait Viralnya Foto Luis Milla Mendarat di Bali)

(Baca juga: Berjuang di Liga Champions Asia 2019, Klub Malaysia Ini Rekrut Eks Bek Tengah Timnas U-23 Australia)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P