Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya Vs PSBS - Jelang Pertandingan, Ada Kabar Gembira di Kubu Bajul Ijo

By Irwan Febri Rialdi - Jumat, 22 September 2017 | 12:29 WIB
Kapten Persebaya, Rendi Irwan (tengah), dalam sesi latihan timnya di Gelora Bung Tomo, Kota Surabaya, Kamis (21/9/2017). (TB KUMARA/BOLASPORT.COM)

Sebelumnya, kekuatan Bajul Ijo jelang laga pembuka 16 besar sempat dikhawatirkan berkurang setelah Rendi Irwan dan Oktafianus Fernando mengalami cedera lutut.

Namun, seusai mendapatkan terapi khusus di Jakarta, Rendi dan Oktafianus sudah fit dan telah bergabung kembali ke tim.

Kembalinya Rendi serta Ofan ke tim utama tentunya akan semakin menambah daya gedor Persebaya di lini depan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P