Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Lalu kartu merah kedua terjadi pada menit ke-90+2.
Satu poin bagi kedua tim ini menguntungkan PSIS dan membuat mereka lolos ke semifinal.
Sebab, PSIS di klasemen akhir Grup Y Babak 8 Besar Liga 2 musim 2017 unggul selisih gol dari PSPS.
(Baca juga: Demi Lindungi Pemain, Ketegasan Pelatih Timnas U-19 Malaysia Layak Dapat Pujian)
Keduanya sama-sama memiliki empat poin, tetapi PSIS kebobolan dua kali dengan memasukkan empat gol.
Sedangkan PSPS hanya memasukkan empat kali dan kebobolan tiga gol.
PSIS pun berhak di posisi runner-up di bawah Persebaya dan bersua juara Grup X, PSMS Medan pada babak empat besar.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on