Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Saat ini, Semen Padang memuncaki klasemen dengan koleksi 12 poin.
Mereka dibayangi Persis Solo pada posisi kedua dengan nilai sembilan.
(Baca juga: Musim Baru Belum Dimulai dan Rooney Sudah Pergi, Everton Kembali Kehilangan Sosok Penting)
Semen Padang kembali akan melakoni laga kandang melawan Persiraja Banda Aceh, Minggu (8/7/2018), dan Aceh United, Sabtu (14/7/2018).
Sedangkan laga pertama seusai lebaran, tim dari Bukit Indarung ini tandang ke kandang Persik Kendal, Selasa (3/7/2018).
(Baca Juga: Indonesia Open 2018 - Hafiz/Gloria Mengaku Sempat Kesulitan Saat Hadapi Wakil Prancis)
Berkekuatan 18 pemain, tim milik BUMN ini harus mempersiapkan diri tanpa pelatih kepala Syafrianto yang harus menyelesaikan Modul II AFC Pro.
Sementara itu, Weliansyah juga menuntaskan Modul II A AFC di tempat yang berbeda.