Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami akui hal yang tinggal sedikit agak rumit, namun kami optimistis hal itu bisa diselesaikan," kata Seto.
Selain di lini depan, tim pelatih PSS juga mengevaluasi secara kesuluruhan lini tengah dan belakang.
Hasilnya, lima pemain pun dilepas oleh tim yang bermarkas di Stadion Maguwoharjo, Sleman, tersebut, yakni Rizky Arya, Sahrul Kurniawan, Yudi Khoerudin, Ahmad Hisyam Tolle, dan Thaufan Hidayat.
VIDEO - Kecepatan Luar Biasa dari Winger Timnas U-16 Indonesia Tak Terkejar Pemain Lawan https://t.co/GUNeqyCQv4
— BolaSport.com (@BolaSportcom) August 1, 2018
(Baca Juga: Deretan Remaja Paling Menyita Perhatian di Liga 1 2018, Termasuk Inzaghi Muda dan Rory Delap dari Bogor)
Sejauh ini, PSS akan segera meresmikan dua pemain anyar.
Kedua pemain yang berposisi di sektor belakang itu adalah Try Hamdani dan Jodi Kustiawan dari Persela Lamongan.