Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Klarifikasi Insiden Lewat Instagram, Kapten Timnas Hansamu Yama Bikin Warganet Salut

By Ananda Lathifah Rozalina - Jumat, 25 Agustus 2017 | 15:13 WIB
Hansamu Yama Pranata (23) berada di tengah kerumunan pemain timnas U-22 Indonesia dan Kamboja pada laga pamungkas Grup B SEA Games 2017 di Stadion Shah Alam, Selangor, Kamis (24/8/2017). (FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM)

"Saya suka kapten timnas sekarang tegas dan berani, kalian semua pemain terbaik timnas yng pantang menyerah sampai menit akhir," tulis akun @yana.ajjah.988.

"Asli keren bang, itu memang sudah tanggung jawab kapten, ada di barisan paling depan bang," tulis akun @muhammadrifqiss

(Baca juga: Perjuangan Timnas Indonesia di SEA Games Bikin Pesepak Bola Ini Bangga Sekaligus Sedih)

Akibat  terkena sanksi akumulasi kartu kuning Hansamu akan absen pada laga semifinal melawan Malaysia (26/08/2017).

Selain Hansamu, Muhammad Hargianto dan Marinus Wanewar juga bernasib sama.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P