Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

K-Conk Mania Temani Perjuangan Madura United di Lamongan

By Bayu Chandra - Minggu, 22 Juli 2018 | 16:34 WIB
Salah satu ordo suporter Madura United, K-Conk Mania mendukung klub idolanya di Stadion Gelora Bangkalan pada awal April 2016. (SUCI RAHAYU/BOLA/JUARA.NET)

Berkat raihan tiga poin tersebut, Madura United berada di posisi kelima dengan 25 poin.

(Baca juga: Viking Banjarmasin Siap Jaga Sanitasi Stadion 17 Mei Saat Laga Barito Putera Vs Persib)

Sementara itu, laga tandang ini merupakan yang kedua kalinya dikuti oleh Madura United usai jeda kompetisi Liga 1 2018.

Pertandingan tandang terakhir mereka laksanakan saat melawan PSIS Semarang pada Kamis (12/7/2018)

Saat itu, klub berjulukan Sape Kerrab ini berhasil membawa pulang satu poin dari kandang PSIS Semarang setelah bermain imbang 0-0.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P