Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Stadion Manahan Terpilih Jadi Venue bagi Empat Klub Ini dalam Babak Play Off Liga 2

By Agus Triyanto - Senin, 9 Oktober 2017 | 22:58 WIB
Suporter Persis Solo, Pasoepati, membuat konfigurasi (BolaSport.com/Akhiruliana Nurmalasari)

Adapun asisten pelatih Celebest FC, Wayan Sukadana, mengatakan klubnya tidak mengetahui kemampuan tim lawan. Namun, ini tak menjadi masalah karena sudah mempersiapkan diri.

“Begitu selesai babak penyisihan, kami langsung mempersiapkan di babak play-off ini, Kami juga sudah mempersiapkan secara optimal,” ujar Sukadana.
Membawa 23 pemain, Celebest FC menargetkan dapat memenangi setiap pertandingan.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P