Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pesan Menggetarkan dari Ketua DPRD Kabupaten Maros untuk yang Mencintai PSM Makassar

By Agus Triyanto - Jumat, 10 November 2017 | 17:07 WIB
Suasana di Stadion Mattoanging Andi Mattalatta, Makassar, Sulawesi Selatan, Senin (6/11/2017), usai laga antara PSM Makassar Vs Bali United. PSM kalah, terjadi lemparan botol ke arah lapangan. (youtube.com)

(Baca juga: Timnas Myanmar Menang Tandang pada FIFA Match Day)

Lalu pemain PSM Makassar, Ferdinand Sinaga dilarang bermain selama dua kali serta denda Rp 50 juta.

Selain itu, tim dan ofisial serta pemain PSM kena denda Rp 50 juta.

Ketua panitia pelaksana (panpel) pertandingan PSM, Ali Gauli juga dilarang memasuki stadion selama 6 bulan plus denda Rp 20 juta.

Asisten pelatih PSM Makassar, Bahar Muharam, dilarang memasuki bench dan ruang ganti selama enam bulan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P