Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pertandingan dilanjutkan dengan sistem tos-tosan, keberuntungan tampaknya memihak Indobarca Solo setelah menang tos-tosan dan berhak melakukan tendangan penalti.
Kesempatan tersebut tidak disia-siakan oleh pemain Indobarca Solo, penalti yang diperoleh sukses dieksekusi.
Mengubah skor menjadi 4-3 untuk keunggulan Indobarca Solo, Indobarca Solo berhasil mempertahankan gelar juara yang juga diraihnya saat turnamen tahun lalu.
Sementara tim futsal tuan rumah, United Karanganyar, harus berpuas diri menempati posisi ketiga, dan posisi keempat dihuni JCI (Juventus Club Indonesia) chapter Solo.
Bupati Karanganyar, Drs. Juliyatmono, menghadiri penutupan turnamen ini sekaligus turun memberikan hadiah kepada para juara.