Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Khusus untuk Bobotoh! Persib Store Akan Buka Hingga Jelang Lebaran

By Bayu Chandra - Rabu, 13 Juni 2018 | 10:40 WIB
Para bobotoh yang antri untuk mencari pernak-pernik Maung Bandung di Persib Store (Dok/Persib.co.id)

Pakaian-pakaian itu di antaranya adalah kaos, jaket, celana pendek, jam, sampai jersey Persib orisinil.

(Baca Juga: Piala Dunia 2018 - Jadwal Lengkap Grup F, Cobaan Bagi Sang Juara Bertahan)

Bobotoh juga mendapat keuntungan istimewa dengan membeli pernak-pernik di Persib Store.

Bagi yang memiliki kartu membership Persib, bobotoh akan mendapatkan potongan harga sebesar 10 persen.

"Ada diskon 30 persen juga, tetapi selected item, untuk membership Persib diskon sampai akhir tahun," kata Okta

(Baca Juga: Federasi Sepak Bola China Tegas, Bek Andalan Dilarang Membela Timnas Negerinya Karena Kalung) 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P