Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
(Baca Juga: 3 Skenario Kelolosan Jerman ke Babak 16 Besar Piala Dunia 2018)
Pertandingan ini juga disambut antusias oleh suporter fanatik klub yang musim lalu nyaris promosi ke Liga 1, Monster.
Kelompok suporter ini senantiasa mendukung perjuangan Martapura FC.
"Mudah-mudahan tidak ada kendala, semua suporter dan warga di Kabupaten Banjar bisa mendukung ke stadion," ucap Denny.
(Baca juga: Argentina Main Kotor, Striker Kroasia Ogah Minta Jersey Lionel Messi)
Dilansir BolaSport.com dari laman Banjarmasin Pos, Selasa (26/6/2018), Martapura FC dipastikan batal tandang ke Persibeng pada laga perdana Piala Indonesia 2018 untuk zona 13.
Pembatalan itu disebabkan karena adanya pemilihan kepala daerah sekaligus terkait izin keamanan dari kepolisian.
Sehingga, markas Martapura FC, Stadion Demang Lehman jadi arena laga dua klub beda provinsi asal Pulau Borneo ini.
(Baca juga: Pemain Pembuka Harapan Argentina di Piala Dunia 2018 Berpeluang Buat Klub Liga Inggris Kehilangan)
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on