Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-16 Indonesia Vs Australia - Menpora Doakan Kemenangan Timnas agar Jadi Obat Penghibur untuk Korban Bencana di Sulteng

By Bayu Chandra - Senin, 1 Oktober 2018 | 14:19 WIB
Menpora Imam Nahrawi memberikan keterangan terkait keputusan menghentikan selama dua pekan Liga Indonesia 2018 di Kantor Kemenpora, 25 September 2018. (VERDI HENDRAWAN/BOLASPORT.COM )

Pada akun Twitternya, Menpora menuliskan kemenangan satu kali lagi akan membawa Indonesia berlaga pada Piala Dunia U-17 2019 di Peru.

(Baca juga: Piala Asia U-16 2018 - Rendy Juliansyah Beberkan Obat Ampuhnya Atasi Demam Panggung)

Seperti diketahui, Indonesia sedang berduka setelah gempa dengan kekuatan 7,4 magnitudo dan tsunami mengguncang Donggala serta Palu, Jumat (28/9/2018)

Akibat peristiwa itu, 832 lebih orang ditemukan meninggal dunia dan sisanya masih belum ditemukan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Selamat Hari Kesaktian Pancasila, 1 Oktober 2018 . #pancasila #harikesaktianpancasila2018

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P