Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selain itu, pelatih asal Argentina tersebut juga mengaku ingin mempersembahkan prestasi apik untuk bobotoh.
"Kami harus buktikan dan persembahkan satu prestasi untuk bobotoh. Kami tetap optimistis," ujarnya.
(Baca juga: Timnas Wanita Indonesia Menang di Palestina dan Buka Jalan ke Olimpiade 2020)