Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sementara itu, terkait penyelesaian Stadion Barombong, Nurdin Abdullah berharap masyarakat terus memberikan dukungan.
(Baca juga: PSM Makassar Vs PSMS - Abdul Aziz Tak Ingin Terpengaruh Tekanan Suporter)
Dikutip BolaSport.com dari laman Tribun Timur, Senin (10/12/2018), Stadion Barombong rencananya akan menjadi homebase PSM musim depan.
Tidak hanya itu saja, stadion itu akan dapat dinikmati secara umum oleh masyarakat Sulawesi Selatan nantinya.
(Baca juga: Perseru Bungkam Persipura pada Derbi Papua dan Bertahan di Liga 1)
"Stadion Barombong sedikit lagi akan selesai, mohon dukunganya," ucap Nurdin Abdullah.
(Baca juga: Mitra Kukar dan Sriwijaya FC, Dua Klub 'Pindahan' yang Harus Turun Kasta dari Liga 1)
(Baca juga: Inilah Kepastian Ronaldinho Main di Palembang pada 2019, setelah Manajemennya Meninjau Stadion Gelora Sriwijaya)