Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

10 Fakta Kiper Choirul Huda yang Perlu Kamu Tahu, No 5 Paling Mengejutkan

By Ananda Lathifah Rozalina - Minggu, 15 Oktober 2017 | 20:07 WIB
Kiper sekaligus kapten Persela Lamongan, Choirul Huda, saat menyambut gembira gol pertama timnya ke gawang Perseru di Stadion Surajaya, Lamongan, Kamis (16/6/2016) malam. (SUCI RAHAYU/JUARA.NET)

3. Tampil di Ratusan Pertandingan


Kiper Persela Lamongan, Choirul Huda, sukses mengamankan bola dari sergapan striker Mitra Kukar, Marlon Da Silva, pada laga kedua tim di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Jumat (26/8/2016).(DOK. PT GTS)

Choirul Huda tercatat telah 481 kali tampil di pertandingan bersama Persela Lamongan.

4. Sosok Humoris


Kapten Persela, Choirul Huda (tengah) di kerumuni LAmania saat usai laga uji coba beberapa waktu lalu di Stadion Surajaya Lamongan.(TB KUMARA/BOLASPORT.COM)

Choirul Huda adalah sosok yang humoris, hal ini diakui mantan rekan setimnya, Hendro Siswanto (2010-2011).

5. Setia dengan Persela Lamongan


Kiper sekaligus kapten Persela Lamongan, Choirul Huda, saat menyambut gembira gol pertama timnya ke gawang Perseru di Stadion Surajaya, Lamongan, Kamis (16/6/2016) malam. (SUCI RAHAYU/JUARA.NET)

Sejak awal berkarir dengan klub profesional, Choirul Huda tak pernah tergoda berpindah klub.

Ia sudah nyaman bersama Persela Lamongan hingga 18 tahun lamanya sejak 1999 hingga 2017.