Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ingin Turunkan Berat Badan dalam Seminggu? Lakukan 5 Langkah di Bawah Ini

By Nina Andrianti Loasana - Kamis, 18 Januari 2018 | 20:26 WIB
Perut six pack (kompas.com)


()

Salah satu cara menurunkan berat badan dalam satu minggu yaitu memperbanyak olahraga dan aktivitas fisik, yang akan membakar kalori.

Semakin banyak kalori yang terbakar, berat badan pun akan semakin cepat berkurang.

Olahraga seperti mengangkat beban atau senam aerobik bisa Kamu terapkan sehari-hari untuk meningkatkan massa otot dan metabolisme tubuh.

Aktivitas ini sekaligus mengurangi endapan karbohidrat dan cairan di dalam tubuh yang membuat berat badan Kamu meningkat.

4. Kurangi karbohidrat dan perbanyak protein


Protein()

Menerapkan kebiasaan mengurangi konsumsi karbohidrat atau diet karbo, menyehatkan sekaligus terbukti efektif untuk menurunkan berat badan.

Batasi konsumsi nasi, pasta, dan makanan lain yang mengandung karbohidrat atau gula.

Baca juga: Jangan Abaikan Kebutuhan Protein untuk Anak