Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Hal itu diungkapkan pencipta lagu tema UEFA Euro 2016 melalui akun instagram miliknya.
"Sesuatu yang sangat mengerikan terjadi. Kami kehilangan seorang teman dengan hati yang begitu indah dan dunia kehilangan musisi yang sangat berbakat.
Terima kasih atas melodi indah Anda, saat kami berbagi di studio, bermain bersama sebagai DJ atau hanya menikmati hidup sebagai teman.
@avicii meninggal dunia", tulis David Guetta.
Pencitpta lagu 'Wake Me Up' tersebut sebelumnya pernah didianosa memiliki gangguan pankreas yang menyebabkan sia sulit menjalani aktivitas.