Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Deretan Pesepak Bola Indonesia yang Tunjukkan Hal Menyegarkan di Ramadhan, Nomor 5 Adem bagai Es Kepal Milo!

By Muhammad Shofii - Kamis, 17 Mei 2018 | 13:30 WIB
Diego Michiels (Pusamania Borneo FC). ( SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM )

Bintang Bali United ini memang terkenal dengan aura positif yang ia miliki.

Terlebih memasuki bulan suci, bulan Ramadhan.

Irfan Bachdim memberika ucapan selamat berpuasa kepada seluruh umat Muslim melalui akun Instagramnya.

 

A post shared by Irfan Haarys Bachdim (@ibachdim) on

Ia mengunggah foto bersama dengan keluaganya dengan memakai outfit serba putih.

Pose mereka pun kompak, yaitu dengan menempelkan kedua telapak tangan dan meletakkan di depan dada layaknya meminta maaf.

"Selamat menunaikan ibadah puasa, mohon maaf lahir dan batin," tulis Bachdim dalam unggahannya.

6. Kim Kurniawan

Pemain Persib Bandung ini pun turut meramaikan bulan suci Ramadhan.

Adik kandung Jennifer Bachdim tersebut turut memberikan semangat kepada umat Muslim yang menjalankan ibadah puasa.

 

A post shared by Kim Jeffrey Kurniawan (@kimkurniawan) on

"Teman-teman, sahabat-sahabatku selamat menunaikan ibadah puasa bagi yang menjalankannya, semoga tahun ini segalanya dilancarkan dan akan lebih baik dar tahun sebelumnya," tulis Kim dalam unggahannya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P