Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Berawal dari operan terobosan Eden Hazard, Pedro Rodriguez yang tinggal berhadapan satu lawan satu dengan Ben Hamer dengan cerdik melepaskan sepakan cungkil. Chelsea unggul 3-0.
Skor 3-0 untuk Chelsea tetap tidak berubah hingga wasit Chris Kavanagh meniupkan peluit panjang tanda berakhirnya pertandingan.
Kemenangan ini mengantarkan Chelsea ke puncak klasemen Liga Inggris 2018-2019 dengan tiga poin.
Huddersfield Town 0-3 Chelsea (N'Golo Kante 34', Jorginho 45'-pen, Pedro Rodriguez 80')
Susunan Pemain
Huddersfield Town (3-5-1-1): 12-Ben Hamer; 25-Mathias Jorgensen, 26-Christopher Schindler, 5-Terence Kongolo; 15-Chris Loewe (11-Adama Diakhaby 71'), 33-Florent Hadergjonaj, 6-Jonathan Hogg, 10-Aaron Mooy, 8-Philip Billing; 21-Alex Pritchard (20-Laurent Depoitre 46'); 24-Steve Mounie
Pelatih: David Wagner
Chelsea (4-3-3): 1-Kepa Arrizabalaga; 30-David Luiz, 28-Cesar Azpilicueta, 3-Marcos Alonso, 2-Antonio Ruediger; 8-Ross Barkley (12-Ruben Loftus-Cheek 68'), 5-Jorginho, 7-N'Golo Kante; 22-Willian (10-Eden Hazard 76'), 11-Pedro Rodriguez (15-Victor Moses 81'), 29-Alvaro Morata
Pelatih: Maurizio Sarri
Wasit: Chris Kavanagh