Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Klaim tersebut seolah menjadi jawaban Wenger dan perlawanan terhadap kritik yang disuarakan oleh penggemar Arsenal kepadanya, pada beberapa musim terakhir.
"Saya tak kesal atas kritik fan terhadap saya, tentu saya tak ingin menjadi bahan berita yang tak lazim," ucap Wenger.
"Namun saya menyesalkan anggapan bahwa tingkah laku saya menghalangi kemajuan klub, jika memang begitu tentu saya tak akan bertahan sejauh ini," ujar Wenger.
Pemain Barcelona Butuh 90 Menit untuk Kantongi Rp17 Miliar https://t.co/KOZlxM30IQ
— BolaSport.com (@BolaSportcom) April 23, 2018
Wenger yang telah mengumumkan bahwa ia akan mengundurkan seusai musim berakhir pada Jumat (20/04/2018), mengaku keputusannya untuk mundur dirasa sulit
Setelah cukup lama menghuni Stadion Highbury dan dilanjutkan Stadion Emirates, ia terlanjur nyaman menjalani keseharian sebagai manajer The Gunners.
Pria 68 tahun itu pun mengatakan bahwa kariernya bersama Arsenal adalah tahun-tahun terbaik dalam hidupnya.
Pengumuman pengunduran dirinya tersebut sekaligus menandai berakhirnya pengabdian 22 tahun Wenger untuk tim Meriam London.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on