Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mantan Orang Penting di Thailand Gagalkan Transfer Luka Modric ke Manchester City

By Taufan Bara Mukti - Kamis, 6 September 2018 | 17:01 WIB
Gelandang Real Madrid asal Kroasia, Luka Modric (tengah), saat menerima trofi penghargaan sebagai Pemain Terbaik Eropa 2017-2018 dari Presiden UEFA, Aleksander Ceferin (kanan), dalam pengundian fase grup Liga Champions di The Grimaldi Forum, Monako, pada 30 Agustus 2018. (VALERY HACHE / AFP)

(Baca Juga: Jalani Debut bersama Besiktas, Loris Karius Langsung Bikin Blunder)

Setelah mengantarkan Real Madrid menjuarai Liga Champions, Modric juga membawa timnas Kroasia tampil di final Piala Dunia 2018.

Selain itu, Modric baru saja menyabet gelar pemain terbaik UEFA mengalahkan Cristiano Ronaldo dan Mohamed Salah.

Penghargaan individual Modric bisa bertambah lantaran pemain 32 tahun itu masuk dalam daftar finalis ajang The Best FIFA Football Awards 2018.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Susunan pemain-pemain Liga Inggris yang akan habis kontraknya di akhir musim 2018-2019. #ligainggris #premierleague

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P