Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Chelsea 4 Kali Menang, Maurizio Sarri Masuk Golongan Pelatih Elite Liga Inggris

By Beri Bagja - Minggu, 2 September 2018 | 09:44 WIB
Pelatih Maurizio Sarri mengawasi jalannya laga Liga Inggris antara Chelsea vs Bournemouth di Stamford Bridge, London, 1 September 2018. (IAN KINGTON / AFP)

Start lebih gemilang dilakoni Ancelotti bareng Chelsea pada 2009-2010 dengan streak kemenangan atas Hull City 2-1, Sunderland 3-1, Fulham 2-0, Burnley 3-0, bahkan memanjang ke dua partai berikutnya. 


Penyerang Leicester City, Jamie Vardy, berbicara dengan pelatih Craig Shakespeare pada laga Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Emirates, London, pada Jumat (11/8/2017).(IAN KINGTON/AFP)

Shakespeare lantas membuat kejutan membawa Leicester City rutin menang selama 27 Februari-4 April 2017.

Masing-masing diraih atas Liverpool 3-1, Hull 3-1, West Ham United 3-2, Stoke City 2-0, hingga Sunderland 2-0.

Pada musim yang sama, lebih dulu Pep Guardiola menuai awalan impresif sebagai bos anyar Manchester City.

Sunderland (2-1), Stoke City (4-1), West Ham (3-1), Man United (2-1), Bournemouth (4-0), dan Swansea (3-1) adalah enam korban pertama Guardiola.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P